TEMPLATE PRAKTIK BAIK PEMANFAATAN DANA DESA 1. Identitas Desa Nama Desa : Sandean Tonga Kecamatan : Halongonan Kabupaten : Padang Lawas Utara Provinsi : Sumatera Utara Media Sosial Desa : - 2. IdentitasPenulisPraktik Baik Nama/Posisi TPP : No. Nama TPP Posisi TPP Nomor Kontak TPP 1. Nursaima Batubara PD 082274413589 2. Rini Andriani Daulay KORCAM 082210962688 3. Lucly Andrea Hula Nasution PLD 082364005969 Peranan TPP dalam pelaksanaan kegiatan praktik baik : Peran Tenaga Pendamping Profesional Desa, baik Pendamping Desa/Pendamping Lokal Desa Berperan mendampingi Desa Dalam Perencanaan Hingga Pelaporan, Memastikan Kegiatan Praktik Baik Berjalan Transparan, Akuntabel, Serta Dapat Direplikasi 3. Deskripsi Praktik Baik a. Tema Kegiatan : Saluran Air Bersih b. Nama Kegiatan : Pembangunan Saluran Pipanisasi c. Tahun Anggaran Dana Desa : Tahun 2023 d. AlokasiAnggaran Dana Desa : 58.523.600 e. Latar Belakang : Air Bersih Merupakan kebutuhan pokok yang tidak dapat dipisahkan...